Sukses

6 Gaya Kakek Gaul Tiru Fashion Anak Muda Ini Hypebeast Banget

Enggak kalah keren dari anak muda selera fashion-nya.

Liputan6.com, Jakarta Banyak orang beranggapan, semakin tua usia seseorang maka kelakuannya akan kembali seperti anak kecil lagi. Ya, memang enggak semuanya seperti itu sih.

Ada juga lho kakek nenek yang sudah berusia senja tapi masih ingin tampil dan berpose layaknya ABG. Memang, setiap generasi memiliki gaya fashion masing-masing. Gaya fashion tersebut dipengaruhi budaya, tren, sejarah dan banyak faktor lain.

Oleh karena itu, ada gaya busana yang dinamai khas zaman 50's, 60's, 70's dan seterusnya cukup memiliki ciri khas masing-masing. Apalagi sekarang sudah masuk ke abad 21 dengan gaya busana anak muda yang makin berkembang.

Gaya busananya pun banyak mengalami perubahan. Banyak baju-baju kekinian yang digandrungi anak muda. Di zaman yang sudah modern ini, ada generasi tua yang mencoba mengikuti mode. Harapannya agar mereka terlihat sama gaulnya dengan anak muda.

Seperti yang dilakukan oleh kakek gaul dengan akun Instagram @hypegrandy ini. Selain memilki gaya yang enggak kalah dengan anak muda, kakek ini juga bergaya persis layaknya artis muda dengan gaya fashion yang keren abis. Berikut Liputan6.com rangkum 6 gaya kakek gaul tiru fashion anak muda yang hypebeast banget, Senin (3/6/2019).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Gaya kakek gaul waktu lagi cari perabotan rumah tangga

3 dari 7 halaman

2. Mulai dari baju, celana dan sepatu hypebeast abis

4 dari 7 halaman

3. OOTD ala kakek gaul, keren banget sih ini

5 dari 7 halaman

4. Kakek gaul feat Gading Marten, sudah mirip belum?

View this post on Instagram

@gadiiing n Grandy😂😂

A post shared by Your GF’s Crush (@hypegrandy) on

6 dari 7 halaman

5. Enggak kalah dengan gaya anak muda sekarang

7 dari 7 halaman

6. Kakek gaul yang jadi panutan anak muda banget deh

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini