Sukses

5 Aksi Burung Bermain Skateboard Ini Sangat Atraktif dan Keren Banget

Gak cuma anak muda, burung juga bisa bermain skateboard

Liputan6.com, Jakarta Skateboard merupakan sebuah papan yang memiliki empat roda dan digunakan untuk aktivitas meluncur. Papan ini memiliki tenaga yang dipacu dengan mendorong menggunakan satu kaki sementara kaki yang satunya berada di atas papan.

Saat ini skateboard menjadi salah satu permainan yang masuk dalam olahraga ekstrem (extreme sport). Skateboard juga bisa dikategorikan sebagai aktivitas rekreasi, bentuk dari seni, sebuah profesi dan juga alat transportasi.

Biasanya olahraga ini dilakukan dan dinikmati oleh kalangan anak muda. Namun, apa jadinya jika olahraga ekstrem ini dilakukan oleh seekor burung.

Mungkin hal ini memang terdengar aneh dan tidak banyak yang tau kalau seekor burung bisa bermain skateboard. Pada umumnya jenis burung yang bisa melakukan olahraga ini adalah jenis burung parkit. Rata-rata burung parkit mampu melakukannya dengan baik, tapi tetap sih mereka harus diajari dan dilatih pada awalnya.

Hal ini juga bisa dilihat dari akun Instagram @cotasun yang sering memposting aksi burung bermain skateboard. Berikut Liputan6.com rangkum 5 aksi burung bermain skateboard yang keren dan bikin gemes, Rabu (5/6/2019).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 6 halaman

1. Aksi cotasun saat meluncur bersama skateboardnya

3 dari 6 halaman

2. Cotasun juga bisa beratraksi dengan 3 papan skateboard secara bersamaan

4 dari 6 halaman

3. Inilah kegiatan yang biasa dilakukannya setiap hari, bermain dan makan

5 dari 6 halaman

4. Meskipun hanya bisa meluncur saja, namun atraksi ini sangat menarik dan menghibur

6 dari 6 halaman

5. Potret keren cotasun saat beratraksi

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini