Sukses

Idap Kanker Stadium 4, Begini Penampilan Aktris Bollywood Sonali Bendre Kini

Bagi penggemar sinema Bollywood, tentu sudah tidak asing lagi dengan sosok satu ini.

Liputan6.com, Jakarta Bagi penggemar sinema Bollywood, tentu sudah tidak asing lagi dengan sosok satu ini. Sonali Bendre sangat terkenal di era 90-an dengan wajah cantiknya serta rambut panjangnya yang menjadi ciri khas.

Wajahnya kerap muncul di berbagai film Bollywood bersama bintang Bollywood lainnya. Namun beberapa waktu lalu penggemar Bollywood dikejutkan dengan kabar Sonali Bendre yang divonis dokter mengidap penyakit kanker metastasis stadium 4.

Sonali Bendre termasuk aktris yang sukses di India. Kariernya yang berawal dari dunia model itu membuahkan penghargaan Film Fare Award saat ia berakting pertama kalinya di Film Aag (1994). Sejak divonis kanker, Sonali memutuskan untuk berangkat ke New York melakukan pengobatan seperti Manisha Koirala yang telah lebih dulu divonis menderita kanker hingga akhirnya sembuh.

Diketahui Sonali telah kembali ke Mumbai, tetapi perjuangannya melawan kanker belum berakhir. Ia telah menginspirasi jutaan orang dengan aura positif, tekad, dan optimismenya terhadap kehidupan. Lama tak terdengar, berikut perubahan penampilan Sonali Bendre yang sakit kanker yang telah Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, Selasa (28/5/2019).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 8 halaman

1. Penampilan Sonali sebelum akhirnya mengumumkan soal penyakitnya

3 dari 8 halaman

2. Sonali akhirnya memotong rambut panjangnya menjadi super pendek usai divonis kanker stadium 4

View this post on Instagram

In the words of my favourite author Isabel Allende, “We don't even know how strong we are until we are forced to bring that hidden strength forward. In times of tragedy, of war, of necessity, people do amazing things. The human capacity for survival and renewal is awesome.” The outpouring of love I’ve received in the last few days has been so overwhelming… and I’m especially grateful to those of you who shared stories of your experiences in dealing with cancer, whether it was your own or of loved ones. Your stories have given me an extra dosage of strength and courage, and more importantly, the knowledge that I’m not alone. Each day comes with its own challenges and victories and so for now, I’m taking this #OneDayAtATime. The only thing I’m trying to be consistent about is maintaining a positive outlook... literally #SwitchOnTheSunshine - it’s my way of dealing with this. Sharing my journey is also part of this process... I can only hope it reminds you that all is not lost and that someone, somewhere understands what you’re going through. 🤞🌞 Thank you @tomoarakawa for making this a chic transition from long to short!

A post shared by Sonali Bendre (@iamsonalibendre) on

4 dari 8 halaman

3. Menjalani terapi sakit kanker, Sonali akhirnya memutuskan membabat habis rambutnya

View this post on Instagram

“I knew that if I allowed fear to overtake me, my journey was doomed. Fear, to a great extent, is born of a story we tell ourselves, and so I chose to tell myself a different story from the one women are told. I decided I was safe. I was strong. I was brave. Nothing could vanquish me.” – Cheryl Strayed, Wild. Over the past couple of months, I have had good days and bad ones. There have been days when I’ve been so exhausted and in so much pain that even lifting a finger hurt. I feel like sometimes it’s a cycle… one that starts off with physical pain and leads to mental and emotional pain. The bad days have been many… Post chemo, post-surgery and the like… where even just laughing hurts. Sometimes it felt like it took everything I’ve had to push past it… a minute to minute battle with myself. I got through it knowing that even though I was fighting a long drawn out, draining battle… it was one that was worth the fight. It’s important to remember that we’re allowed to have those bad days. Forcing yourself to be happy and cheerful all the time serves no purpose. Who are we being fake and putting on an act for? I allowed myself to cry, to feel the pain, to indulge in self-pity… for a short while. Only you know what you’re going through and it is fine to accept it. Emotions aren’t wrong. Feeling negative emotions isn’t wrong. But after a point, identify it, recognize it and refuse to let it control your life. It takes an immense amount of self-care to get out of that zone. Sleep always helps, or having my favourite smoothie after chemo, or just talking to my son. For now, as my treatment continues… my visual focus remains to just get better and get back home. It’s yet another test… Student all my life… Learning all my life… #OneDayAtATime 📷: @srishtibehlarya

A post shared by Sonali Bendre (@iamsonalibendre) on

5 dari 8 halaman

4. Sonali Bendre dan putra semata wayangnya Rajeev, selalu terlihat bersama

6 dari 8 halaman

5. Sonali telah kembali ke Mumbai setelah menjalani sejumlah perawatan sakit kanker yang diidapnya

7 dari 8 halaman

6. Kembali menjalani aktivitas dan sempat menjadi salah satu cover majalah setelah kembali ke Mumbai

View this post on Instagram

@bazaarindia April, 2019😊

A post shared by Sonali Bendre (@iamsonalibendre) on

8 dari 8 halaman

7. Penampilan terkini Sonali yang selalu suka membaca buku

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini