Sukses

7 Potret Transformasi Bangunan Usang Jadi Baru Ini Bikin Pangling

Potret transformasi bangunan usang jadi lebih menarik ketika dibersihkan ini berubah drastis.

Liputan6.com, Jakarta Bangunan merupakan struktur buatan manusia yang juga perlu dirawat. Tak hanya bangunan rumah untuk tempat tinggal diri sendiri, beberapa gedung besar juga penting dirawat. Terlebih lagi jika tempat tersebut merupakan tempat umum. 

Fenomena bangunan tak terawat sangat mudah dijumpai di sepanjang jalan. Bukan hanya di Indonesia, beberapa negara lainnya juga bahkan membiarkan tempat-tempat umum tampak tak terawat. Banyak gedung yang terlihat usang dan kumuh karena terkena hujan, lumpur, kabut asap hingga polusi yang membuatnya tak sedap dipandang. 

Namun beberapa orang dengan suka rela membersihkan tempat-tempat tersebut sehingga menjadi tempat yang baru. Beberapa lokasi bahkan mampu mencuri perhatian lantaran tampak lebih indah dan membuat pangling. 

Penasaran tempat apa saja tersebut? Berikut ini 6 potret transformasi bangunan usang yang dibersihkan dan menunjukkan keindahan tersembunyinya, dilansir dari Boredpanda oleh Liputan6.com, Jumat (8/11/2019). 

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 8 halaman

1. Dinding di sebuah bendungan di Jerman ini menjadi semakin menarik ketika dindingnya sudah dibersihkan.

3 dari 8 halaman

2. Bangunan kantor tampak lebih megah nih ketika lumutnya sudah dihilangkan.

4 dari 8 halaman

3. Trotoar ini ternyata punya lukisan indah lho di balik debu-debu yang menutupinya selama ini.

5 dari 8 halaman

4. Membersihkan lumut dan rumput liar juga menjadikan kolam renang ini semakin cantik.

6 dari 8 halaman

5. Siapa sangka jika membersihkan lokasi bermain ini tenyata bisa menjadi taman yang menarik.

7 dari 8 halaman

6. Tak ada yang menyangka jika dinding jembatan ini menyimpan lukisan indah jika tertutup oleh lumut dan debu.

8 dari 8 halaman

7. Kontrasnya penampakan dinding bangunan ini ketika sudah dibersihkan dari sebelumnya.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

    Video Terkini