Sukses

6 Potret Nyeleneh Wastafel di Kamar Mandi Ini Unik dan Kreatif

Bisa jadi referensi buat wastafel unik nih.

Liputan6.com, Jakarta Dalam sebuah kamar mandi biasanya selalu terdapat wastafel yang bisa digunakan oleh orang-orang. Wastafel menjadi salah satu perlengkapan yang penting di kamar mandi, baik yang digunakan di rumah, perkantoran, pertokoan, restoran, dan fasilitas umum. Desain wastafel seringkali unik. 

Wastafel umumnya menempel pada dinding dilengkapi dengan kran air, cermin dan rak untuk meletakkan sabun, pasta gigi, atau perlengkapan kecantikan. Wastafel sendiri memiliki beragam bentuk yang kerap digunakan, ada yang berbentuk bulat atau kotak.

Namun, ada juga orang-orang yang membuat desain kreasi nyeleneh bentuk wastafel. Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, 6 potret desain nyeleneh wastafel di kamar mandi Ini unik dan kreatif, Kamis (30/1/2020).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Pasti yang punya rumah pengusaha tambal ban dan pengisian bensin nih.

3 dari 7 halaman

2. Pelan-pelan aja, awas kena tabrak wastafel mobilnya lo.

4 dari 7 halaman

3. Kalau kayak gini jadi terlihat mewah dan bersih deh.

5 dari 7 halaman

4. Wastafel yang bisa digowes nih.

6 dari 7 halaman

5. Kalau ini model wastafel dari Velg mobil nih.

7 dari 7 halaman

6. Wastafelnya kecil amat nih, biar hemat dikit.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini