Sukses

Beda Wajah 7 Kota Setelah 100 Tahun, Piramida Kukulkan di Meksiko Bikin Kaget

Perubahan pada suatu wilayah tak selalu dipenuhi oleh bangunan.

Liputan6.com, Jakarta Seiring dengan berjalannya waktu, tentu saja perbedaan masa yang dialami oleh seseorang tak terlalu dirasakan. Namun, lain halnya dengan saat membandingkan masa ratusan tahun dan hari ini.

Pastinya akan banyak perubahan dan perbedaan yang dilihat. Mulai dari gaya hidup, penampilan, hungga aspek kehidupan lainnya. Salah satunya ialah, kota-kota yang sewaktu kecil sering kamu datangi. Tak perlu memutar waktu hingga masa kecil juga. 

Bahkan, perbedaan mengenai sebuah lingkungan ataupun kota dapat terlihat hanya dalam kurun waktu beberapa tahun saja. Banyaknya bangunan-bangunan rumah hingga bertambahnya gedung pencakar langit dapat kamu jumpai di beberapa kota besar.

Namun, kamu penasaran tidak dengan bagaimana penampakan perbedaan sebuah kota atau lokasi wisata saat ini dengan 100 tahun lalu? Dirangkum Liputan6.com dari Brightside, Rabu (15/7/2020) berikut ini beberapa potret perbedaan beberapa kota hingga tempat wisata dalam 100 tahun.

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 8 halaman

1. Ini dia perbedaan Palace of Fine Arts tau gedung seni di Meksiko.

3 dari 8 halaman

2. Katedral yang berada di Meksiko ini pun terlihat sangat terawat dan asri.

4 dari 8 halaman

3. Penampakan Time Square di New York pun tetap terlihat ramai dan semakin dipenuhi oleh gedung bertingkat.

5 dari 8 halaman

4. Machu Picchu menjadi benteng tertinggi yang ada di Peru, penampilannya kini pun terlihat lebih tertata rapi.

6 dari 8 halaman

5. Kini Kota Seoul di Korea Selatan menjadi salah satu kota maju dan dipenuhi oleh gedung pencakar langit.

7 dari 8 halaman

6. Taman Sabir yang berada di Baku, Azerbaijan ini pun justru semakin asri dengan pohon-pohon tinggi dan rindang.

8 dari 8 halaman

7. Jika sebelumnya, piramida Kukulkan yang berada di Meksiko ini penuh dengan ilalang. Kini penampakannya terlihat lebih megah dan terawat.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini