Sukses

6 Meme Orang Pesan Makanan Ini Bikin Geleng Kepala

Bikin naik darah penjual kalau pembelinya seperti ini

Liputan6.com, Jakarta Bertanya-tanya saat membeli makanan memang sebuah kejadian yang lumrah. Biasanya pembeli akan menanyakan menu spesial suatu restoran atau bahkan harga dari makanan bila belum dicantumkan harga dalam menu.

Pertanyaan ini pun dilakukan untuk memastikan agar sesuai apa yang dipikirkan sebelum memesan makanan. Namun terkadang saat orang membeli makanan, sesekali terjadi percakapan kocak antara penjual dan pembeli karena enggak nyambung.

Kejadian seperti ini pun seperti yang diunggah oleh akun Instagram @duhreceh. Dimana pembeli bertanya harga dengan menu yang jelas-jelas diberi nama sesuai harga.

Selain itu meme orang pesan makanan lainnya pun tak kalah bikin mengocok perut saat dipelesetkan dengan percakapan layaknya dua orang pelawak yang bertemu.

Berikut 6 meme momen orang pesan makanan yang Liputan6.com kutip dari Instagram @duhreceh, Selasa (21/7/2020).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Pelayannya ngerjain nih, bikin kesal orang mau beli makanan

3 dari 7 halaman

2. Awalnya dikerjain, pelanggannya langsung balas ngerjain pelayannya

4 dari 7 halaman

3. Belum pernah makan di warteg nih, dikira museum makanan karena berada di etalase

5 dari 7 halaman

4. Pelanggan absurd malah pesan makanan yang enggak dijual

6 dari 7 halaman

5. Kalau pelayannya seperti ini yang tanya terus, pembelinya bisa marah-marah nih

7 dari 7 halaman

6. Namanya aja sudah sepuluh ribuan masih aja nanya terus berapa harganya

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini