Sukses

6 Status WhatsApp Netizen Pakai Huruf dan Angka Ini Bikin Mikir Keras

Jadi harus mikir buat baca status WhatsApp ini.

Liputan6.com, Jakarta Media sosial menjadi salah satu tempat untuk mencurahkan isi hati. Baik itu saat senang atau duka. Banyak orang mengekspresikannya dengan berbagai macam unggahan di media sosial pribadinya.

Salah satunya ialah status WhatsApp, dimana orang-orang yang dapat membacanya pun merupakan orang yang sudah dikenal. Beberapa orang pun terkadang bikin status WhatsApp kocak yang buat orang mikir saat membacanya.

Contohnya menulis status WhatsApp dengan huruf dan angka. Tulisan seperti ini banyak orang pun menganggapnya sebagai tulisan alay. Namun banyak pula yang dapat membacanya.

Berikut 6 status WhatsApp netizen pakai huruf dan angka yang Liputan6.com kutip dari berbagai sumber, Sabtu (5/12/2020).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Status WhatsApp ini bertuliskan Segemugah bigikigin rugumigit artinya semua bikin rumit. Bikin mikir ya!

3 dari 7 halaman

2. Coba artikan tulisan status ini, berapa lama kamu tahu apa arti tulisan ini?

4 dari 7 halaman

3. Nah kalau pendek seperti ini tentu masih mudah dibaca. Arti status ini 'Terlalu berharap'.

5 dari 7 halaman

4. Apalagi tulisan status alay ini enggak pakai spasi, bikin tambah susah.

6 dari 7 halaman

5. Pakai huruf sama angka, biar kalau galau enggak ketahuan ya?

7 dari 7 halaman

6. Sedang cari perhatian, lebih baik dihibur.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.