Sukses

6 Potret Alih Fungsi Gayung Mandi Buat Tempat Makan Ini Nyeleneh

Gayung tak cuma dipakai untuk mandi.

Liputan6.com, Jakarta Zaman modern ini media sosial tidak hanya digunakan untuk komunikasi saja. Media sosial juga digunakan untuk berbagi konten nyeleneh dan mengundang perhatian. Seperti membagikan potret nyeleneh makan atau minum pakai gayung mandi sebagai pengganti piring atau gelas.

Mulai dari memakai gayung mandi untuk makan mi bareng teman-teman hingga makan bakso memakai gayung mandi, menjadi bukti uniknya alih fungsi gayung mandi untuk tempat makan. Alih fungsi gayung mandi tersebut sangat nyeleneh hingga bikin banyak orang geleng kepala.

Saking nyelenehnya, banyak orang mengabadikan dan menyebarluaskan potret cara makan pakai gayung mandi di berbagai media sosial. Siapa sangka, cara makan pakai gayung mandi ini menjadi viral dan menjadi sorotan netizen. Netizen terheran-heran dengan kelakuan nyeleneh menggunakan gayung mandi untuk tempat makan.

Penasaran kan dengan alih fungsi gayung mandi jadi alat makan? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, alih fungsi gayung mandi jadi alat makan, Senin (7/12/2020).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Mukbang mi pakai gayung memang anti-mainstream banget.

3 dari 7 halaman

2. Astaga, makan baksonya pakai gayung coba.

4 dari 7 halaman

3. Astaga, jangan-jangan gayung kamar mandi sekolah yang diambil.

5 dari 7 halaman

4. Walaupun pakai gayung, mi instan nya tetap nikmat kok.

6 dari 7 halaman

5. Enggak ada gelas pakai gayung pun tak masalah.

7 dari 7 halaman

6. Nonton film sama minum kopi pakai gayung nikmatnya tiada tara.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.