Sukses

6 Chat Kurir Paket Salah Ketik ke Penerima Barang Ini Bikin Senyum-Senyum

Chat kurir typo ini bikin ketawa garing.

Liputan6.com, Jakarta Di tengah maraknya aktivitas belanja online, sosok kurir paket turut menyedot perhatian masyarakat. Bagaimana tidak, dalam setiap transaksi online, sang kurir dari jasa pengirimanlah yang mengantarkan barang tersebut ke alamat pembeli.

Setiap mengantarkan paket, biasanya seorang kurir jasa pengiriman akan menghubungi calon penerima paket terlebih dahulu. Tujuannya untuk mengabarkan jika ada paket sedang dalam perjalanan ke alamat pembeli. Namun, ada pula momen unik di mana kurir paket mengirimkan chat yang isinya salah ketik.

Banyak hal menarik dari chat kurir paket dengan penerima barang yang salah ketik ini. Chat salah ketik atau typo ini berhasil bikin siapa saja yang membacanya senyum-senyum. Mulai dari salah ketik nulis paket malah jadi kampret hingga nulis saya jadi sayang, menjadi bukti chat salah ketik kurir saat kirim pesan ke penerima barang ini bikin geleng kepala.

Saking kocaknya salah ketik dari sang kurir, si penerima paket sampai menyebarluaskan tangkap layar chat salah ketik tersebut. Alhasil, chat salah ketik yang bikin senyum-senyum berhasil menyita perhatian warganet di medsos hingga akhirnya viral.

Penasaran kan dengan chat kurir paket salah ketik ke penerima barang yang bikin senyum-senyum? Berikut Liputan6.com rangkum dari berbagai sumber, chat kurir paket salah ketik ke penerima barang yang bikin senyum-senyum, Kamis (10/6/2021).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 7 halaman

1. Duh, si mbaknya malah dikatain kampret lho!

3 dari 7 halaman

2. Astaga, salah ketiknya bikin merinding.

4 dari 7 halaman

3. Efek auto text, kata saya berubah jadi sayang.

5 dari 7 halaman

4. Kata paket kalau enggak pakai huruf T bisa jadi ambigu ya.

6 dari 7 halaman

5. Beneran typo manggil sayang atau emang genit nih?

7 dari 7 halaman

6. Nah, kalau ini penerimanya yang typo panggil sayang.

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini