Sukses

5 Chat Dihapus Ini Bikin Penasaran, Ujungnya Malah Bikin Kesal

Karena malu, sudah kirim chat tapi dihapus ini ada yang pinjem uang, ada pula yang ungkap perasaan.

Liputan6.com, Jakarta Fitur menghapus chat dalam aplikasi WhatsApp terkadang menjadi salah satu solusi bila salah kirim pesan. Namun banyak pula yang menggunakannya untuk hal lain. Misalkan pesan yang dikirim ternyata cukup bikin malu atau pengirim berubah pikiran, akhirnya banyak orang pun menghapusnya.

Namun bagi penerima, tentu akan terlihat pesan masuk dengan keterangan "pesan ini telah dihapus". Chat ini tentu bikin penasaran dan tidak sedikit penerima yang menanyakannya kepada pengirim. Ternyata banyak pula pengirim pesan yang tetap jujur dan mengungkapkannya.

Sudah jujur mengenai isi pesan yang dihapus, tapi tanggapannya cukup bikin sesak. Tidak sedikit yang menjawab untuk menghapus kembali saja pesan tersebut.

Berikut 7 chat dihapus yang Liputan6.com kutip dari berbagai sumber, Minggu (12/9/2021).

* Follow Official WhatsApp Channel Liputan6.com untuk mendapatkan berita-berita terkini dengan mengklik tautan ini.

2 dari 6 halaman

1. Sama-sama enggak punya duit, lebih baik enggak jadi pinjam uang

3 dari 6 halaman

2. Sudah benar dihapus aja, sekarang jadi malu banget kan?

4 dari 6 halaman

3. Nah malah pusing semuanya saja dihapus sampai kontaknya

5 dari 6 halaman

4. Sudah mengulangi akhirnya diakhiri

6 dari 6 halaman

5. Jawabannya singkat, padat dan menyakitkan

* Fakta atau Hoaks? Untuk mengetahui kebenaran informasi yang beredar, silakan WhatsApp ke nomor Cek Fakta Liputan6.com 0811 9787 670 hanya dengan ketik kata kunci yang diinginkan.

Video Terkini